0

Review Film “TWILIGHT”


Cerita ini dimulai ketika Bella pindah ke Forks yang muram dan bertemu dengan Edward, sosok misterius dengan kulit porselen, mata keemasan & suara merdu yang membuat Bella terpikat.
Edward sang vampir, harus berusaha keras menahan rasa hausnya akan darah Bella demi cinta yang baru pertama kali ia alami selama 100an tahun hidupnya yang menyedihkan.

Keluarga vampir Edward, The Cullens diceritakan Stephenie Meyer dengan brilliant:
kulit seputih porselen & extremely beautiful physic dengan history pra & pasca vampir masing-masing. Dikisahkan, manusia akan membawa “talenta” di masa manusianya ke tingkatan super ketika berubah menjadi vampir.
Edward yang bisa “mendengar” pikiran dulunya adalah manusia yang peka.
Alice (Edward’s sister) yang semasa manusianya memang mempunyai sixth sense, menjadi vampir yang bisa “melihat” masa depan.
Jasper (Edward’s brother) yang karismatik mampu membuat suasana menjadi nyaman bagi semua orang hanya dengan kehadirannya.
Dan Charlise (Ayah angkat Edward) adalah vampir yang sangat berbelas kasih

Cerita menjadi seru ketika Forks kedatangan 3 tamu vampir jahat yang menjadikan Bella sebagai objek buruan dan keluarga Cullens pun bersatupadu menyelamatkan Bella dari para pemburu itu. Did Bella survive? of course, kalo ga ya jadi ga ada cerita lanjutannya dunks.

Bagi yang mengira buku ini cerita cinta2an belaka, not true. bagi yang mengira buku ini cerita vampir2an, ga bener juga sih karena walaupun jelas vampir adalah daya tarik utama buku ini, tapi banyak juga drama nya. Banyak buku yang romantis tapi ga seru, banyak buku yang seru tapi ga romantis. Well, buku ini menggabungkan roman, action & fantasy dengan cukup apik.

Di seri buku kedua, New Moon, Edward meninggalkan Bella. Alasannya cukup jelas: he doesn’t want Bella to get hurt. Di masa2 kelam itu, Bella turn to her best friend, Jacob, yang ternyata adalah…Warewolf!, musuh alami kaum vampir. Berbeda dengan Edward yang serius, misterius & over protective, Jacob Black adalah sosok yang lebih…fun, adventurous & warm. As lame as it sounds, secara garis besar new moon ini tentang love triangle antara Manusia, Vampire & Warewolf! dilengkapi dengan some life threatening actions too. Di buku kedua ini, penulis juga membangun history kedua klan vampir & warewolf dengan lebih detil, which is really cool.

0 komentar:

Posting Komentar

Siguiente Anterior Inicio

My Slide